Selasa, 21 Oktober 2014

contoh RPP Kurikulum 2013 terbaru Kelas V Tema 08



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan       : SDN Murtajih 1
Kelas/ Semester           : V/ II (Dua)
Tema                            : 08 Ekosistem
Subtema/PB                 : 01 Komponen Ekosistem/ 01
Alokasi Waktu             : 1 x Pertemuan (6 x 35 Menit)

A.  Kompetensi Inti (KI)
1.  Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.
3  Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati, mendengar, melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4  Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.
B.   Kompetensi Dasar dan Indikator
Bahasa Indonesia
1.1    Meresapi anugerah Tuhan Yang Maha Esa atas keberadaan proses kehidupan bangsa dan lingkungan alam
1.1.1.Bersyukur atas nikmat dan karunia Tuhan Yang maha Esa
2.1  Memiliki kepedulian dan tanggung jawab terhadap makanan dan rantai makanan serta kesehatan melalui pemanfaatan Bahasa Indonesia.
2.1.1.Melaksanakan tugas individu dengan baik
3.1  Menggali informasi dari teks laporan buku tentang makanan dan rantai makanan, kesehatan manusia, keseimbangan ekosistem, serta alam dan pengaruh kegiatan manusia dengan bantuan guru dan teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan memilih dan memilah kosakata baku
3.1.1.Menceritakan informasi dari teks bacaan tentang komponen di dalam sebuah ekosistem
4.1  Mengamati, mengolah, dan menyajikan teks laporan buku tentang makanan dan rantai makanan, kesehatan manusia, keseimbangan ekosistem, serta alam dan pengaruh kegiatan manusia secara mandiri dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan memilih dan memilah kosakata baku
4.1.1. Mengolah informasi dari teks laporan buku tentang komponen di dalam sebuah ekosistem
IPA
1.1.  Bertambah keimanannya dengan menyadari hubungan keteraturan dan kompleksitas alam dan jagad raya terhadap kebesaran Tuhan yang menciptakannya, serta mewujudkannya dalam pengamalan ajaran agama yang dianutnya
1.1.1.bersyukur atas nikmat dan karunia Tuhan Yang Maha Esa
  1.1.2. Menjaga lingkungan hidup di sekitar rumah, tempat tinggal,sekolah dan masyarakat

2.1. Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu; obyektif; jujur; teliti; cermat; tekun; hati-hati; bertanggung jawab; terbuka; dan peduli lingkungan) dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap dalam melakukan inkuiri ilmiah dan berdiskusi
2.1.1.Tidak menyontek dalam mengerjakan ujian
2.1.2. Membuat lapoan berdasarkan data atau innformasi apa adanya.
2.1.3. melaksanakan tugas individu dengan baik
2.2. Menghargai kerja individu dan kelompok dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi     melaksanakan penelaahan fenomena alam secara mandiri maupun berkelompok
2.2.1. Menerima keasepakatan meskipun berbeda dengan pendapatnya.
3.6.  Mengenal jenis hewan dari makanannya dan  mendeskripsikan rantai makanan 
        pada   ekosistem  di lingkungan sekitar
3.6.1. Mengidentifikasi komponen di dalam sebuah ekosistem
4.6. Menyajikan hasil pengamatan untuk membentuk rantai makanan dan jejaring makanan dari makhluk hidup di lingkungan sekitar yang terdiri dari karnivora, herbivora, dan omnivora
4.6.1. Melakukan pengamatan untuk mengidentifikasi komponen di dalam sebuah ekosistem
Matematika
1.2    Menjalankan dan menaati aturan-aturan sesuai ajaran agama yang dianutnya dalam kehidupan sehari-hari.
1.3.1.Berdoa sebelum dan sesudah menjalankan sesuatu
1.3.2.Menjalankan ibadah tepat waktu
2.1  Menunjukkan sikap kritis, cermat dan teliti, jujur, tertib dan mengikuti aturan, peduli, disiplin waktu, tidak mudah menyerah serta bertanggungjawab dalam mengerjakan tugas.
2.1.1.Tidak menyontek dalam mengerjakan ujian
2.1.2.tidak menjadi plagiat (menyalin karya orang lain tanpa menyebutkan sumber
2.2  Menunjukkan sikap berpikir logis, kritis dan kreatif.
2.2.1.mampu membuat keputusan dengan cepat
2.3  Memiliki rasa ingin tahu dan ketertarikan pada matematika yang terbentuk melalui pengalaman belajar.
2.3.1.berani berpendapat, bertanya atau menjawab pertanyaan
2.4  Memiliki sikap menghargai kegunaan matematika dalam kehidupan
2.4.1.Dapat menerima kekurangan orang lain.
3.7. Menemukan rumus keliling dan luas lingkaran melalui suatu percobaan.
3.7.1.Menentukan rasio keliling dan          diameter lingkaran
4.5. Melakukan percobaan dan melaporkan hasilnya untuk menemukan keliling dan luas lingkaran serta menemukan rumus keliling dan luas lingkaran
4.5.1.Menentukan rasio keliling dan diameter lingkaran
C.       Tujuan Pembelajaran
1.     Dengan menggali informasi dari bacaan, siswa mampu mengidentifikasi komponen
di dalam sebuah ekosistem.
2.      Dengan melakukan tanya jawab, siswa mengetahui komponen dalam sebuah ekosistem.
3.      Dengan bekerja sama dengan kelompok dalam mengamati lingkungan sekitar, siswa
mampu membedakan benda hidup dan benda tidak hidup.
4.      Dengan mengolah informasi yang disediakan, siswa mampu memahami rasio keliling
dan diameter lingkaran.
5.      Dengan mengolah informasi yang disediakan, siswa mampu memahami rasio keliling
dan diameter lingkaran.
D.     Materi Pembelajaran
Buku, teks bacaan tentang Ekosistem
E.     Metode dan Pendekatan Pembelajaran

Metode          : Tanya jawab, penugasan dan diskusi
Pendekatan   : Saintifik (mengamati, menanya, mengumpulkan informasi,
eksperimen, mengasosiasi/menalar, dan mengkomunikasikan).

F.      Media, Alat, dan Sumber Belajar
1.    Media dan Alat   :
2.    Sumber:  Maryanto dkk. 2013. Buku Siswa Tema 3Kerukunan Dalam Masyarakat”. Buku Tematik Terpadu
 Kurikulum 2013. Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. Buku guru, buku siswa, dan Kartu tanya.


G.      Langkah-langkah Pembelajaran
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi Waktu
Pendahuluan
1.      Guru melakukan apersepsi sebagai awal komunikasi dengan peserta didik
2.      Guru memberi motivasi kepada siswa agar semangat dalam mengikuti pembelajaran yang akan dilaksanakan.
3.      Siswa mendengarkan penjelasan dari guru  kegiatan yang akan dilakukan hari ini mengenai tema dan subtema dan tujuan pembelajaran yang akan dicapai dari kegiatan tersebut dengan bahasa yang sederhana dan dapat dipahami.
10 Menit
Kegiatan Inti
  1. Mulai kegiatan dengan membaca percakapan sederhana tentang berbagai ekosistem di berbagai belahan dunia dan sosialisasikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai. (mengamati)
  2. Guru menstimulus rasa ingin tahu siswa dengan memberikan pertanyaan-pertanyan seperti: Apa yang kamu ketahui tentang ekosistem? Menurutmu apa komponen yang penting dalam sebuah ekosistem? (menanya)
  3. Padukan kegiatan ini dengan pembahasan tentang pembelajaran ekosistem (tema sub1). (Mengkomunikasikan)
  4. Siswa membaca teks bacaan Ekosistem secara saksama. (Mengkomunikasikan)
  5. Siswa mengamati bagian-bagian informasi penting dari bacaan dan merumuskan komponen-komponen yang penting dalam sebuah ekosistem cermat dan teliti. ( Mengamati)
  6. Siswa mendengarkan instruksi/urutan kegiatan yang diberikan guru (Mengamati)
  7. Siswa mencermati daftar pertanyaan tentang ekosistem dan hal-hal yang berkaitan dengan ekosistem. (mengamati)
  8. Siswa bersama teman sebangku menjawab pertanyaan yang diberikan pada kertas yang telah disediakan. (Mengkomunikasikan)
  9. Siswa diperbolehkan mencari informasi tambahan dari berbgai sumber untuk melengkapi jawaban mereka.(mengasosiasikan)
  10. Siswa menempelkan jawaban mereka di karton besar dan menempelkannya di dinding kelas.(mencoba)
  11. Siswa melakukan “Galery Walk” dengan mambaca secara bergantian hasil jawaban mereka di Kartu Tanya. .(mencoba)
  12. Siswa berlatih bekerja berkelompok untuk mengamati dan mengidentifikasi karakteristik benda hidup dan benda mati dari berbagai sumber. (mencoba)
  13. Siswa melengkapi tabel karakteristik benda hidup dan benda mati serta mencari contoh dengan memperhatikan masing-masing karakteristiknya. (Mengomunikasikan)
  14. Siswa kemudian mempresentasikan hasil pekerjaan mereka di depan kelas dengan sikap percaya diri. (Mengomunikasikan)
  15. Guru membimbing siswa untuk berbicara dengan memperhatikan konten atau isi materi, volume suara yang cukup, kejelasan kata, intonasi bervariasi serta sikap percaya diri ketika berbicara di depan kelas. (mengasosiasikan)
  16. Siswa mengidentifikasikan persoalan tentang konsep lingkaran dan karakteristiknya secara cermat dan teliti.(menalar)
  17. Siswa mengidentifikasi gambar lingkaran dan unsur-unsur penting dalam sebuah lingkaran diantaranya ari-jari, diameter, luas dan keliling lingkaran. ( Mengasosiasikan)
  18. Siswa melakukan metode penghitungan dengan menentukan rasio untuk menghitung keliling lingkaran menggunakan rumus.(mencoba)
  19. Siswa bekerja dengan teman sebangku untuk menggali lebih dalam tentang konsep bangun datar lingkaran (mencoba)
  20. Siswa berlatih memecahkan beberapa persoalan bangun datar lingkaran dan berlatih menentukan keliling dan keliling diameter dalam lingkaran dengan cermat dan teliti.(menalar)
  21. Bimbing siswa dalam memecahkan persoalan penghitungan lingkaran serta secara cermat dan teliti.(mnalar)
  22. Siswa mengidentifikasikan persoalan penghitungan keliling lingkaran (menalar)
  23. Siswa memecahkan permasalahan matematika berdasarkan pemahaman mereka tentang penghitungan keliling lingkaran (Mengomunikasikan)
  24. Siswa menyelesaikan masalah matematika secara cermat dan teliti. (Menkomunikasikan)
  25. Bimbing siswa dalam mengidentifikasi soal dan menggunakan penghitungan model matematika engan benar dan sistematis. (Mengomunikasikan)
  26. Siswa mengamati lingkungan sekitar mereka serta mengidentifikasi benda hidup maupun benda mati serta konsep biotik dan abiotik dengan disertai pencarian informasi dari berbagai sumber (Mengamati)                                       
190 Menit
Penutup
1.      Siswa dengan bimbingan guru membuat kesimpulan tentang perubahan alam, perubahan wujud benda, pembagian pecahan.
2.      Siswa bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari untuk mengetahu I hasil pencapaian materi
3.      Guru melakukan penilaian hasil belajar.
4.      Guru memberikan pesan moral
5.      Guru menutup pelajaran dengan doa bersama.
10 Menit

H.      Penilaian

1.      Teknik Penilaian
a.       Penilaian sikap  Spiritual:Jujur,disiplin dan bertanggungjawab
b.      Penilaian Sikap Sosial : Rasa ingin tahu, percaya diri,
c.        Penilaian Pengetahuan            : Tes tertulis
d.      Penilaian Ketrampilan              : Unjuk Kerja  

2.      Bentuk Instrumen Penilaian

a.      Penilaian sikap Spiritual

No.
Nama Siswa
Sikap Spiritual
Jujur dan disiplin
Bertanggungjawab
KET
Cukup Baik
Baik
Sangat Baik
Cukup Baik
Baik
Sangat Baik

1








2








3









b.      Penilaian sikap Sosial
No.
Nama Siswa
Sikap Sosial
Rasa ingin tahu
Percaya diri
KET
Belum tampak
Tampak
Menonjol
Belum tampak
Tampak
Menonjol

1








2








3









c.       Penilaian Pengetahuan


Nama

Hasil Penilaian Proses
Tercapai
Belum Tercapai
tercapai
Belum Tercapai
 tercapai
Belum Tercapai
KET


















































d.      Penilaian Ketrampilan       

Nama
Baik Sekali
Baik
Cukup
Perlu bimbingan
KET
4
3
2
1

















           














                         Pamekasan ,                          2014

Kepala Sekolah                                                                                                Guru Kelas V



(                                   )                                                           (  ABDUL HARIS, S.Pd )
NIP.                                                                                                  NIP. 197403112000031006

Tidak ada komentar: